
WAJOTERKINI.COM, Soppeng -- Hasil rekapitulasi akhir, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Soppeng menunjukkan pasangan Luthfi Halide-Andi Zulkarnaen Soetomo kalah dari pasangan Andi Kaswadi Razak-Supriansa, Rabu 16/12/2015.
Akar Super tagline Andi Kaswadi Razak-Supriansa nyaris menyapu bersih kemenangan di Delapan Kecamatan meski kalah sedikit di Kecamatan Ganra, berikut data lengkap hasil akhir rekapitulasi KPU.
Lutfi Halide-Andi Zulkarnaen Soetomo
Kecamatan Citta 2.304,
Kecamatan Donri-donri 7.193
Kecamatan Ganra 3.766
Kecamatan Lalabata 11.388
Kecamatan Liliriaja 7.085
Kecamatan Lilirilau 9.982
Kecamatan Marioriawa 7.955
Kecamatan Marioriwawo 9.428
Jumlah akhir 59.101
Kaswadi Razak-Supriansa
Kecamatan Citta 2.496
Kecamatan Donri-donri 7.585
Kecamatan Ganra 3.511
kecamatan lalabata 17.094
kecamatan Liliriaja 9.382
kecamatan Lilirilau 13.842
kecamatan marioriawa 9.523
Kecamatan Marioriwawo 17.369
Jumlah akhir 80.802.
Penetapan KPU yang tertera diberita acara rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara pemilihan bupati dan wakil bupati soppeng, LHD-AZAS 42,24% sedangkan AKAR-SUPER 57,76% selisih 2.1701 atau 15,51 persen. (wt-chal).
Dapatkan Berita Terupdate dari JBN Indonesia
Hak Jawab dan Hak Koreksi melalui email: jbnredaksi@gmail.com
- Pihak yang merasa dirugikan atas pemberitaan ini dapat mengajukan sanggahan/hak jawab.
- Masyarakat pembaca dapat mengajukan koreksi terhadap pemberitaan yang keliru.
Follow Instagram @jbnindonesia dan Fanspage JBN Indonesia
Hak Jawab dan Hak Koreksi melalui email: jbnredaksi@gmail.com
- Pihak yang merasa dirugikan atas pemberitaan ini dapat mengajukan sanggahan/hak jawab.
- Masyarakat pembaca dapat mengajukan koreksi terhadap pemberitaan yang keliru.
Follow Instagram @jbnindonesia dan Fanspage JBN Indonesia