
Lebih lanjut A.Iswan menjelaskan, jika tidak bisa dipungkiri diluar sana, masih melekat image buruk tentang club motor.
"Kami membuat ADRT organisasi agar tetap mematuhi peraturan yang diberlakukan agar tidak terjadi seperti diluaran sana,dan kami awali dari seleksi penerimaan anggota baru"jelas A.Iswan.
Berbagai fenomena yang terjadi ditengah- tengah masyarakat, termasuk hadirnya, club motor membuat politisi asal Partai Amanat Nasional wajo yang saat ini duduk di komisi III Lukman Hamid,SS merespon baik pada Yamaha MX Club Indonesia dan tidak menutup kemungkinan club-club yang lain kedepannya.
"Melihat proses persaudaraan yang mereka jalin antar anggota sangat erat dan kompak,mereka (Club Motor) perlu diperhatikan, dibina, dan diarahkan agar aktifitas mereka bernilai positif, sebagai komunitas mereka menjadi subsystem dalam kehidupan luas ini,"ungkap Lukman Hamid.
Penulis: Arisal
Dapatkan Berita Terupdate dari JBN Indonesia
Hak Jawab dan Hak Koreksi melalui email: jbnredaksi@gmail.com
- Pihak yang merasa dirugikan atas pemberitaan ini dapat mengajukan sanggahan/hak jawab.
- Masyarakat pembaca dapat mengajukan koreksi terhadap pemberitaan yang keliru.
Follow Instagram @jbnindonesia dan Fanspage JBN Indonesia
Hak Jawab dan Hak Koreksi melalui email: jbnredaksi@gmail.com
- Pihak yang merasa dirugikan atas pemberitaan ini dapat mengajukan sanggahan/hak jawab.
- Masyarakat pembaca dapat mengajukan koreksi terhadap pemberitaan yang keliru.
Follow Instagram @jbnindonesia dan Fanspage JBN Indonesia