"Jadi pelayanan tetap dilaksanakan, untuk emergensi yang tidak dapat ditunda. Ini merupakan pilihan pahit bagi kami," ujar Zainal.
Senada dengan Ketua IDI Kabupaten Wajo, dr. Taslim yang di konfirmasi membenarkan, siang ini akan gelar Aksi Solidaritas dokter mogok Nasional di halaman Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Lamaddukelleng Wajo.
"Wajo juga gelar aksi solidaritas nanti di RSU, tetapi tetap mengedapankan kemanusiaan, pelayanan tetap kita jalankan, ada poin-poin yang akan kita hentikan pelayanannya, aksi semacam demo lah sesuai instruksi PB-IDI secara Nasional," kata dr. Taslim.
Penulis: Reonaldhy AA
Editor: Zaskya
Dapatkan Berita Terupdate dari JBN Indonesia
Hak Jawab dan Hak Koreksi melalui email: jbnredaksi@gmail.com
- Pihak yang merasa dirugikan atas pemberitaan ini dapat mengajukan sanggahan/hak jawab.
- Masyarakat pembaca dapat mengajukan koreksi terhadap pemberitaan yang keliru.
Follow Instagram @jbnindonesia dan Fanspage JBN Indonesia
Hak Jawab dan Hak Koreksi melalui email: jbnredaksi@gmail.com
- Pihak yang merasa dirugikan atas pemberitaan ini dapat mengajukan sanggahan/hak jawab.
- Masyarakat pembaca dapat mengajukan koreksi terhadap pemberitaan yang keliru.
Follow Instagram @jbnindonesia dan Fanspage JBN Indonesia